RENCANA PROGRAM
PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) TAMAN KANAK-KANAK
Negeri Pembina Kawedanan
SEMESTER /MINGGU : 1/4 TEMA
/ Sub. Tema : Diri Sendiri/Kesukaanku
KELOMPOK : 5-6 TAHUN
KD : 1.2, 2.2,
2.3,2.6,3.5/4.5., 3.6, 4.6,
3.10/4.10, 3.12, 4.12 3.14/4.14, 3.15, 4.15
No
|
Sub
Tema
|
Muatan
/ materi pembelajaran
|
Rencana
Kegiatan
|
I
|
Kesukaanku :
1.
Bersyukur mempeunyai maian kesukaan,
2.
bercerita ttg gambar, membilang,
menggambar
3.
Memasangkan benda, menyusun huruf,
4.
bermain plastisin/clay, membedakan
ciptaan Tuhan
5.
Mengurutkan benda,
6.
Keaksaraan awal
7.
Mewarnai gambar , menebali huruf.
8.
Memberi tanda <,= atau>,
9.
kolase,
10. mengenal
sikap baik dan buruk
11. mencari
jejak/ Maze
|
Sentra Persiapan
1.
Memasangkan jumlah benda dg bilangan
yg sesuai
2.
Menyusun huruf menjadi kata sesuai
gambar (libom, akenob, alob,gnerelek)
3.
Mengurutkan gambar mobil-mobilan dari
yang terbesar sampai terkecil
4.
Menghubungkan gambar dg tulisannya
5.
Mencari jejak jalan ke lapangan bola
Sentra Bahan Alam
1.
Membuat boneka dari
pelepah pisang
2.
Membuat bentuk mainan
kesukaan dari playdough/ tanah liat
3.
Membuat mainan mobil – mobilan dari kulit jeruk
4.
Menggunting dan menempel
daun pisang kering bentuk geometri , membuat
gambar mobil mobilan
Sentra IMTAQ
1.
Menebalkan tulisan agama sesuai gambar
2.
Mewarnai gambar anak yang
dapat bermain bersama dg teman (Berbagi)
3.
Menebali huruf S bila sayang
/dijaga mainan dan TS bila tidak
sayang (tidak dijaga)
4. Mewarnai
gambar /kaligrafi Alhamdulillah dengan tehnik garis
Sentra Balok
1.
Bermain bebas dg balok
2.
Menggambar dengan bentuk dasar
segiempat
3.
Memasangkan gambar mainan dengan
bentuk geometri
Sentra Seni Kreatifitas
1. Mewarnai, mencocok, menempel gambar bola
2. Kolase
gambar bola dg guntingan kertas kecil-kecil
3. Mewarnai
gambar mainan kesukaanku dg media spidol
4. Membuat
bentuk mainan kesukaanku dari plastisin/clay
|