Minggu, 01 April 2018

Contoh RPPM Tema Tanah Aitku



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)
KELOMPOK  KELOMPOK B
TEMA/SUB.TEMA  :  TANAH AIR/ NEGARAKU
HARI
KD
CAKUPAN MATERI
RENCANA KEGIATAN
SENIN
1.1, 2.2,2.3 , 3.5/ 4.5, 3.6/ 4.6 3.12/4.12 3.15/4.15

Negaraku  ciptaan Tuhan, bendera Indonesia, lagu bendera merah putih, mengurutkan gambar bendera, perilaku hidup sehat, keaksaraan awal
Negaraku :
Negaraku ciptaan Tuhan, bercakap – cakap tentang negara indonesia/ bendera indonesia.
Menyanyi lagu Bendera Merah Putih
Mewarnai gambar bendera merah putih
Mengurutkan gambar bendera putih
Praktek langsung membuat bendera merah putih dari roti tawar dan selai strowbery
Menebali  kalimat  bendera merah putih
SELASA
1.2.,  2.2, 3.5/ 4.5 3.6/4.6,  3.11/4.11, 3.15/4.15
Lambang negara burung garuda , mewarnai gambar burung garuda , menghitung  benda, menghubungkan  gambar dengan tulisannya, membedakan ciptaan Tuhan
Lambang Negara : Burung Garuda
Bercakap- cakap tentang lambang negara
Mewarnai gambar burung garuda
Menghitung jumlah benda
Menghubungkan gambar dengan tulisannya
Memberi warna hijau pada gambar burung ciptaan Tuhan dan warna merah yang bukan ciptaan Tuhan
RABU
1.2, 2.6, 2.8, 3.5/4.5, 3.6/4.6, 3.11/4.11, 3.12/4.12,
3.15/4.15
Ibu Kota Negara , tugu/ Monumen Nasional/ Monas, , bermain balok, mencari perbedaan gambar, menggambar , keaksaraan awal
Ibu Kota Negara
Bercakap – cakap tentang ibu kota negara : Jakarta
Membuat monumen nasional (Monas) dari balok
Mencari 4 perbedaan gambar monas
Menggambar Monas dg media spidol
Meniru menulis kata yang mempunyai awalan MO (monas, mobil, motor, modal, molen)
KAMIS
1.2, 2.2, 2.3, 3.6/4.6, 37/4.7, 3.11/4.11 3.15/4.15
Presiden & wakil Presiden :
Melipat bentuk sederhana, tanya jawab, menebalkan huruf, Maze, lagu aku anak indonesia, membedakan benar salah
Presiden dan wakil Presiden
Tanya jawab tentang nama presiden dan wakil presiden indonesia
Menyanyi lagu aku anak Indonesia
Melipat bentuk pigura untuk menempel foto presiden Indonesia
Mencari jejak jalan menuju istana negara
Menebalkan huruf  nama presiden dan wakil presiden sesuai gambar
Miniru menulis kata aku anak indonesia

JUMAT
1.2, 2.4, 2.5, 3.5/4.5, 3.10/4.10, 3.12/4.12
Dasar Negara : Pancasila
Membaca sila pancasila, memberi nomer dengan urut 1-5,  lagu garuda pancasila, sikap rukun, keaksaraan awal, membilang
Dasar Negara
 Membaca sila – sila dari pancasila
Menyanyi lagu garuda pancasila
Menghubungkan kata rukun pada gambar anak yang bisa bekerjasama
Menirukan menulismacam  tempat ibadah
Menyelesaikan tugas penjumlahan
SABTU
  2.3, 2.8, 3.3/4.3, 3.15/4.15
Merangkai bendera merah putih , bermain balok, kolase, menghubungkan huruf
Puncak Tema Negaraku :
Merangkai bendera merah putih plastik/ kertas untuk hiasan gantung teras kelas.
Kolase pulau dengan media ampas kelapa
Menghubungkan huruf a – z menjadi bentuk rumah adat /gadang



















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)
KELOMPOK : KELOMPOK B
TEMA/SUB.TEMA  :  TANAH AIR/ Budaya
HARI
KD
CAKUPAN MATERI
RENCANA KEGIATAN
SENIN
1.2, 2.2, 2.5, 3.5/4.5, 3.7/4.7, 3.12/4.12, 3.15/4.15

Budaya Indonesia;
Lagu suku bangsa, menulis suku bangsa, 3 M, perilaku/ sikap suka menolong, bermain balok,  keaksaraan awal
Budaya Indonesia :
Bercakap – cakat tentang suku bangsa indonesia
Menyanyi lagu suku bangsa
Menyebutkan dan menuliskan suku bangsa yang dikenal anak
Mewarnai, merobek dan menempel gambar JOGLO
Menebali kata suka pada gambar anak yang suka menolong dan tidak suka yang tidak
Membuat rumah adat dari balok
SELASA
1.2, 2.2, 2.6, 3.5/4.5, 3.7/4.7, 3.11/4.11,
3.14/4.14, 3.15/4.15
Karnafal : Peringatan Hari Besar Nasional
Mematuhi tata tertib, , mengurutkan cerita gambar seri, mewarnai gambar, membilang

Karnaval :Peringatan Hari Besar Nasional
Memberi warna hijau pada gambar anak yg tertib dalam barisan karnaval dan warna merah yang tidak tertib
Mengurutkan gambar 1 – 4 pada cerita gambar seri
Mewarnai gambar anak yang bersikap rukun
Menyelesaikan tugas pengurangan
RABU
1.2, 2.2, 2.3, 3.3/4.3, 3.5/4.5, 3.9/4.9, 3.12/4.12/3.15/4.15
Seni Budaya
Membedakan sikap ramah, mengenal cirri cirri benda, menggambar keaksaraan awal
Seni Budaya
Bercakap – cakap tentang seni budaya indonesia
Menulis huruf R untuk anak yang ramah dan S yang tidak
Memberi tanda V pada gambar benda bahan untuk membuat dangau/gubuk dan X yang tidak
Menggambar rumah didesa
Meniru menulis kota magetan
KAMIS
1.2, 2.2, 2.12, 3.3/4.3, 3.5/4.5, 3.6/4.6,  3.10/4.10, 3.15/4.15
Seni Budaya
Membatik, bermain balok, keaksaraan awal, finger painting
Seni Budaya :
Meneruskan gambar batik sesuai contoh gambar
Menebali kata  KOMIDI PUTAR
Membuat candi dari balok
Finger painting

JUMAT
1.2, 2.2, 2.6, 3.1/4.1, 3.2/4.2, 3.5/4.5. 3.15/4.15
Agama di Indonesia
Mengenal macam agama di Indonesia, keaksaraan awal , mewarnai gambar
Memasangkan gambar, mengenal sikap mandiri,
Agama di Indonesia:
Menyebutkan dan menuliskan agama di Indonesia (isla, kristen,/katolik, hindu, budha)
Memasangkan gambar anak yg mau beribadah dengan gambar tempat ibadah (masjid, gereja, pura, wihara)
Menebali kata mandiri untuk anak yang tidak dibantu
Menghitung jumlah bentuk geometri segi tiga, lingkaran, segi empat pada gambar masjid
SABTU
1.2, 2.2, 2.4, 3.3/4.3, 3.15/4.15
Band sekolah
Puncak Tema Budaya Indonesia :
Praktek langsung membuat alat musik dari limbah. ( membuat alat musik perkusi botol diisi dengan biji- bijian, botol diisi denga air yang tingginya tidak sama, membuat gitar dari kardus sepatu yang diberi tali/karet/ pentil, membuat drum dari kaleng susu/ roti bekas) anak – anak menyanyi dan memainkan musik bersama